PortalMadura.Com, Pamekasan– Belum sempat menikmati hasil curiannya, IM (31) keburu ditangkap Kepolisian Sektor (Polsek) Kota Pamekasan, Madura, Jawa Timur setelah terbukti mencuri sepeda motor milik Santoso di tempat parkir SDN Jalmak 1 Pamekasan, Senin (7/3/2016).
Kapolsek Pamekasan, AKP...
Pencuri Motor TU SDN Jalmak 1 Pamekasan Akhirnya Ditangkap
Tidak ada komentar:
Posting Komentar